Pages

Wednesday, October 21, 2009

"Cintai Aku Sepenuh Hati" by Ari Lasso

Few days ago, I listened to the latest Ari Lasso's Song in Dahsyat RCTI if I'm not mistaken. I love the way Ari Lasso described his new song, I paraphrased "Usually, a singer always sing a love song that talk about feeling while u fall in love or while u got broken heart. However, my new song talk about what we feel in the middle of ur romance when u feel the highest love ever to ur partner".

Here is the lyric:

CINTAI AKU SEPENUH HATI
By Ari Lasso

Di dalam hatimu
T’lah aku temukan
Arti kebahagian

Bersama dirimu
Aku merasa berarti

Sanggupkah dirimu
Untuk bertahan
Hingga waktu tak berjalan

Mencintaiku
Walau bintangku tak terang

Reff:
Cintailah aku sepenuh hati
Sesungguhnya aku
Tak ingin kau pergi
Takkan mampu ku hadapi dunia ini

Betapa hidupku takkan pernah sama
Bila kau tinggalkan ku
Tetaplah disini saling memiliki
Selama-lamanya

Back to Reff
Tiada arti semua bila kau pergi

Genggamlah tangganku dan peluklah diriku
Saatku jatuh nanti menangis sepi

Cintailah aku sepenuh hati
Sesungguhnya aku
Tak ingin kau pergi
Cintailah aku sepenuh hati
Tak ingin kau pergi
Takkan mampu ku hadapi dunia ini
Tiada arti semua bila kau pergi

0 comments: